Aneka resep makanan indonesia dan tradisional nusantara

Cara Membuat Pepes Tahu Praktis

Pepes tahu buat makan siang? kena Ngak, selain itu bikinnya mudah dan modalnya gak mahal. Bunda cukup siapkan tahu segar, daun bawang dan daun salam. Pepes tahu memang makanan yang sangat tidak asing di daerah sunda, karena di sini pepes tahu seperti menu yang wajib ada untuk di sajikan di meja makan. Dengan bungkus daun pisang yang alami membuat aroma pepes lebih mantap, dengan cita rasa yang khas.

Cara Membuat Pepes Tahu Praktis
Ini dia bahan yang bisa bunda siapkan pada pagi hari, jadi nanti siang tinggal di masak dan di sajikan buat makan siang bareng keluarga anda.
Bahan-bahan pepes tahu:
  • 500 gram tahu dihaluskan
  • 1 batang daun bawang (dicincang halus)
  • 5 lembar daun salam
  • Daun pisang sebagai bungkus
Bumbu Halus:
5 buah cabe rawit
1 sdt garam
3 siung bawang putih
1 sdt gula
2 buah cabe merah
1 siung bawang merah

Baca juga Bunda: Resep Tahu Telur Ayam Saus Kecap
Baca juga Bunda: Resep Tahu Goreng Fantasi

Cara Membuat pepe tahu sederhana:
1. Campurkan tahu dengan bumbu halus dan aduk hingga rata
2. Tambahkan irisan daun bawang, aduk lagi dan persiapkan daun pisang
3. Letakkan masing-masing daun salam untuk tiap bungkusan pepes tahu
4. Kukus hingga masak sekitar 30 hingga 45 menit.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Cara Membuat Pepes Tahu Praktis

  • Resep Sambal Goreng Kentang TempeResep sambal goreng Kentang Tempe - Tempe jika hanya di goreng tentu sudah biasa, begitupun juga kentang jika hanya di goreng hanya biasa saja rasanya. Tapi bagaimana ji ...
  • Resep Tahu Saus Tiram LezatNikmatnya makan tahu Resep Tahu Saus Tiram Lezat - Makan tahu goreng mungkin sudah terlalu mainstreem untuk sebagian orang, bahkan bisa dibilang membosankan. Kali ini bl ...
  • Resep Tempe Orek Extra Pedas Gurih Resep Tempe Orek Extra Pedas Gurih Sebagai orang indonesia kita harus bangga dengan makanan tradisional asli negeri sendiri. Tempe adalah salah satu makanan asli indon ...
  • Resep Cara Membuat Tumis Buncis TempeResep Cara Membuat Tumis Buncis Tempe - Bingung mau makan apa siang nanti? bunda bisa coba menu rekomendasi saya yang satu ini. Tidak perlu banyak modal, sederhana tapi ...
  • Resep Tahu Goreng FantasiResep Tahu Goreng Fantasi- Tarahu tahu, anget anget pas banget buat cemilan dikala suasana yang dingin saat hujan datang. Berawal dari suami yang ternyata pulang-pulang ...

0 komentar: